Nutrisi Bumil – Apakah nafas bunda berasa cepat atau seperti terengah- engah saat hamil ? Selama bunda menjalani proses kehamilan akan mengalami beberapa keluhan baik secara fisik maupun psikis.Salah satunya gangguan pernapasan,ketika usia kandungan semakin bertambah,sering kali merasakan keluhan sesak nafas yang menyebabkan nafas agak berat dan terasa seperti terengah-engah.Normalkah kondisi tersebut ? dan bagaimana cara mengatasinya ?
Pada saat kehamilan memasuki Trisemester ketiga ibu hamil sering kali mengalami gangguan pernafasan.Kondisi ini bukan menjadi masalah apabila masih bisa diantisipasi dengan istirahat dan rileksasi.Meskipun kondisi ini tergolong normal terkadang bisa membuat ibu hamil kurang merasa nyaman dan sangat mengganggu aktifitas sehari-hari.Apa penyebab terjadinya sesak nafas saat hamil ?
PENYEBAB TERJADINYA GANGGUAN PERNAFASAN/NAFAS CEPAT SELAMA KEHAMILAN
Penyebab yang umum terjadinya gangguan pernafasan atau nafas terengah-engah pada ibu hamil dikarenakan kebutuhan oksigen yang tidak mengalir secara baik karena disebabkan perubahan hormonal selama kehamilan.Peran hormon progesterone yang dapat mempengaruhi kebutuhan oksigen yang mengalir ditubuh anda sehinga memerlukan kebutuhan oksigen yang lebih besar dari keadaan normal.Perkembangan rahim juga disinyalir terjadinya nafas terengah-engah karena rahin akan terus tumbuh dan terjadi tekanan yang membuat diafragma semakin membesar yang membuat ibu hamil kesulitan bernafas.
Posisi janin pada Trismester pertama hingga kedua yang masih berada diatassangat menyulitkan bernapas dibandingkan pada kehamilan trisemester akhir.Selain itu juga bisa disebabkan karena adanya riwayat penyakit asma pada ibu hamil.Gangguan pernapasan atau nafas terengah-engah pada ibu hamil memang kondisi normal namun hal ini jangan sampe disepelekan dalam gangguan pernafasan yang parah bisa membahayakan ibu hamil kalau dibiarkan terus-menerus.Sebaiknya lakukan konsultasi kepada Dokteryang ahli.
CARA MENGURANGI dan MENGATASI GANGGUAN SESAK NAFAS SELAMA HAMIL
1.Latihan Pernapasan
Ketika anda berada dikantor,santai maupun disela-sela kegiatan latihlah pernapasan anda dengan cara tarik nafas dalam-dalam sesuaikan dengan kemampuan anda.Kemudian tahan napas selama kurang lebih 2- 3 detik kemudian keluarkan secara perlahan-lahan.
2.Latihan Bernapas Diatas Tempat Tidur
Cara ini sangat baik dilakukan yaitu dengan cara menggunakan tambahan bantal untuk menahan anda kemudian lakukan latihan pernapasan kemudian buang secara perlahan-lahan
3.Hindari Aktifitas Yang Terlalu Berat
Aktifitas yang terlalu berat akan memperburuk kesehatan anda dan membuat bunda menjadi stress.Maka usahakan hindari katifitas yang mengganggu anda.Istirahatlah yang cukup agar kondisi anda tetap sehat dan segar..
4.Posisi Duduk Tegak
Pada saat anda melakukan duduk tegak yaitu dengan menjaga bahu dalam posisi yang benar.Sehingga dapat memberikan kenyaman pada saat anda menarik nafas.Posisi ini akan memberikan ruang buat paru-paru anda agar mendapatkan aliran oksigen yang baik.
5.Jalan-jalan dipagi Hari
Jalan-jalan pada pagi hari setelah bangun tidur akan sangat baik dilakukan agar bunda mendapatkan oksigen yang masih segar sehingga dapat mengurangi terjadinya sesak napas.
6.Olahraga Ringan dan Lembut
Dengan melakukan olahraga ringan dan lembut dengan pengawasan dari instruktur senam hamil yang sudah berpengalama.Anda bisa konsultasi dan lakukan olahraga pernapasan ringan untuk mengatsi terjadinya gangguan pernapasan.
Apabila gangguan pernapasan disertai dengan gejala asma,denyut nadi lebih cepat dari biasanya,nafas berasa cepat dan jantung sering berdebar-debar dengan cepat,tangan dan kaki kelihatan pucat maka sesegera mungkin bawa kerumah sakit agar secepat mungkin mendapatkan pertolongan.Artikel sebagian bersumber dari berbagai situs terpercaya diinternet tentang kehamilan.Semoga bermanfaat.Terima kasih
Pada saat kehamilan memasuki Trisemester ketiga ibu hamil sering kali mengalami gangguan pernafasan.Kondisi ini bukan menjadi masalah apabila masih bisa diantisipasi dengan istirahat dan rileksasi.Meskipun kondisi ini tergolong normal terkadang bisa membuat ibu hamil kurang merasa nyaman dan sangat mengganggu aktifitas sehari-hari.Apa penyebab terjadinya sesak nafas saat hamil ?
PENYEBAB TERJADINYA GANGGUAN PERNAFASAN/NAFAS CEPAT SELAMA KEHAMILAN
Penyebab yang umum terjadinya gangguan pernafasan atau nafas terengah-engah pada ibu hamil dikarenakan kebutuhan oksigen yang tidak mengalir secara baik karena disebabkan perubahan hormonal selama kehamilan.Peran hormon progesterone yang dapat mempengaruhi kebutuhan oksigen yang mengalir ditubuh anda sehinga memerlukan kebutuhan oksigen yang lebih besar dari keadaan normal.Perkembangan rahim juga disinyalir terjadinya nafas terengah-engah karena rahin akan terus tumbuh dan terjadi tekanan yang membuat diafragma semakin membesar yang membuat ibu hamil kesulitan bernafas.
Posisi janin pada Trismester pertama hingga kedua yang masih berada diatassangat menyulitkan bernapas dibandingkan pada kehamilan trisemester akhir.Selain itu juga bisa disebabkan karena adanya riwayat penyakit asma pada ibu hamil.Gangguan pernapasan atau nafas terengah-engah pada ibu hamil memang kondisi normal namun hal ini jangan sampe disepelekan dalam gangguan pernafasan yang parah bisa membahayakan ibu hamil kalau dibiarkan terus-menerus.Sebaiknya lakukan konsultasi kepada Dokteryang ahli.
CARA MENGURANGI dan MENGATASI GANGGUAN SESAK NAFAS SELAMA HAMIL
1.Latihan Pernapasan
Ketika anda berada dikantor,santai maupun disela-sela kegiatan latihlah pernapasan anda dengan cara tarik nafas dalam-dalam sesuaikan dengan kemampuan anda.Kemudian tahan napas selama kurang lebih 2- 3 detik kemudian keluarkan secara perlahan-lahan.
2.Latihan Bernapas Diatas Tempat Tidur
Cara ini sangat baik dilakukan yaitu dengan cara menggunakan tambahan bantal untuk menahan anda kemudian lakukan latihan pernapasan kemudian buang secara perlahan-lahan
3.Hindari Aktifitas Yang Terlalu Berat
Aktifitas yang terlalu berat akan memperburuk kesehatan anda dan membuat bunda menjadi stress.Maka usahakan hindari katifitas yang mengganggu anda.Istirahatlah yang cukup agar kondisi anda tetap sehat dan segar..
4.Posisi Duduk Tegak
Pada saat anda melakukan duduk tegak yaitu dengan menjaga bahu dalam posisi yang benar.Sehingga dapat memberikan kenyaman pada saat anda menarik nafas.Posisi ini akan memberikan ruang buat paru-paru anda agar mendapatkan aliran oksigen yang baik.
5.Jalan-jalan dipagi Hari
Jalan-jalan pada pagi hari setelah bangun tidur akan sangat baik dilakukan agar bunda mendapatkan oksigen yang masih segar sehingga dapat mengurangi terjadinya sesak napas.
6.Olahraga Ringan dan Lembut
Dengan melakukan olahraga ringan dan lembut dengan pengawasan dari instruktur senam hamil yang sudah berpengalama.Anda bisa konsultasi dan lakukan olahraga pernapasan ringan untuk mengatsi terjadinya gangguan pernapasan.
Apabila gangguan pernapasan disertai dengan gejala asma,denyut nadi lebih cepat dari biasanya,nafas berasa cepat dan jantung sering berdebar-debar dengan cepat,tangan dan kaki kelihatan pucat maka sesegera mungkin bawa kerumah sakit agar secepat mungkin mendapatkan pertolongan.Artikel sebagian bersumber dari berbagai situs terpercaya diinternet tentang kehamilan.Semoga bermanfaat.Terima kasih